Rabu, 25 Januari 2017

GLOSARIUM Pengolahan Citra Digital


GLOSARIUM

CDR adalah format file  CorelDRAW
Citra bitmap adalah gambar yang sangat baik untuk merepresentasikan gambar
yang sangat komple ks dan detail, ukuran filenya tergantung dari ukuran gambar
dan resolusinya.

Citra vektor  adalah merupakan  gambar digitalyang berdasarkan persamaan
matematis.

CorelDraw  adalah satu satu aplikasi pengolah citra vektor yang banyak
digunakan oleh editor grafis

Color palette adalah daftar pilihan warna yang berada disebelah kanan lembar
kerja CorelDraw

Outline Pen merupakan tool untuk menampilkan daftar yang berisi pilihan untuk
menentukan ketebalan garis tepi suatu objek dan menentukan warna garis tepi
suatu objek.

Pen tool  merupakan tool untuk membuat garis lurus maupun garis lengkung
dengan tanda point / titik sebagai acuannya.

Pick tool  adalah  pada toolbox diatas untuk memilih, memiringkan / memutar,
serta mengubah ukuran gambar

Shape tool  adalah tool untuk membuat berbagai bentuk objek seperti objek
bentuk kotak, lingkaran, segi banyak, dan objek-objek dengan bentuk lain.

Shortcut key adalah perintah singkat yang dilakukan dengan menekan tombol
dikeyboard untuk mewakili suatu perintah tertentu

Toolbox  adalah bagian yang memuat tombol-tombol perintah yang digunakan
untuk membuat dan memodifikasi objek. 
Angga PangestuA Web Developer

Morbi aliquam fringilla nisl. Pellentesque eleifend condimentum tellus, vel vulputate tortor malesuada sit amet. Aliquam vel vestibulum metus. Aenean ut mi aucto.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar